Cara Root Lenovo A2010 Dengan Mudah

pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang tutorial cara melakukan rooting untuk ponsel lenovo a2010 namun sebelum kita membahas lebih jauh tentang tutorialnya ada baiknya anda memahami dulu manfaat dan madharatnya, karena akses root itu selain akan berdampat bagus bagi kinerjaj ponsel anda, kalau salah salah kita bisa kena efek negatif dari akses root.

Kelebihan rooting untuk android anda
akses root itu adalah sebuah akses tanpa batas kedalam akar terdalam dari sebuah system android, jadi kalau ponsel yang sudah diroot itu bisa bebas mengakses system yang secara pabrikan tidak bisa diakses sehingga akses full ini bisa bermanfaat biagi ponsel kita seperti untuk melakukan editing system, hapus apliksi system dll.

Kekurangan Rooting untuk ponsel anda
sebenarnya kalau kita memanfaatkan rooting dengan bijak dan sesuai dengan porsinya maka efek rooting tidak akan terlalu besar kita rasakank tapi kalau kita salah langkah baik saat proses root atau maka disitulah efek negatif dari rooting biasanya akan muncul seperti ponsel akan error, bahkan bisa menyebabkan bootloop.

Langkah Langkah Root Lenovo A2010
  • pertama pastikan dulu ponsel anda sudah terpasang twr, kalau belum silahkan baca dlu tutorialnya di Cara Pasang TWRP lenovo A2010
  • download supersu.zip dari web resmi chainfire
  • simpan supersu.zip ke sdcard
  • masuk ke twrp kemudian instal sueprsu.zip dari twrp
  • selesai
Demikianlah tutorial ini semoga bermanfaat ya..